Senin, 12 November 2012

Kenapa Acara TV di Indonesia Tidak Mendidik

Karia  /  at  05.12  / 


Televisi, atau yang biasa disebut dengan TV merupakan media digital yang mudah diakses oleh siapapun. Hanya dengan mengetahui cara menyalakan TV, seseorang bisa langsung menerima informasi-informasi yang ditawarkan oleh saluran-saluran yang tersedia (harus ada yang bisa masang antena juga sih). Nah tapi kemudahan untuk mengakses TV ini nggak melulu baik lho ternyata! Banyak informasi gak mutu yang terus-terusan membombardir penonton. Gak bikin pinter gitu deh. Nih contoh-contoh permasalahan di TV Indonesia yang gak bikin penontonnya pinter.
1. Yang Cantik/Ganteng Hidupnya Enak
Sejak dimulainya acara-acara komedi di TV, apapun formatnya, di situ kita selalu melihat bahwa yang mukanya minus selalu diceng-cengin melulu dan yang tampangnya bagusan tidak pernah jadi bahan ledekan. Semakin kesini, bercandaannya semakin murah, misalnya yang tampangnya minus digebukin pake gabus gitu. Nah lagi-lagi yang ganteng atau cantik nggak kena gebuk. Biasanya sih mereka gak lucu dan bener-bener jadi pemanis acara doang. Kejadian ini tidak benar, saudara-saudara. Di dunia perledekan, semua orang harusnya kena ledek!
Baca Selengkapnya

Share
Posted in: Posted on: Senin, 12 November 2012

Copyright © 2013 Aku tak mudah. WP Theme-junkie converted by Bloggertheme9
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...